PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN ABSTRAKSI MATEMATIS SISWA

Authors

  • Adhie Nugraha SMK Negeri 7 Pandeglang

DOI:

https://doi.org/10.59605/abacus.v3i1.303

Keywords:

Kemampuan Abstraksi Matematis, Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya kemampuan abstraksi matematis. Oleh karena itu peneliti menerapkan pendekatan Realistic Mathematics Education (RME), karena pendekatan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan abstraksi matematis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ketercapaian dan peningkatan kemampuan abstraksi matematis siswa yang mendapat pendekatan RME dan mengetahui kesalahan siswa pada kemampuan abstraksi matematis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kombinasi (mixed method) dengan penggabungan kuantitatif-kualitatif dan desain embedded design. Penelitian ini melibatkan dua kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 1 Kota Serang. Sampel penelitian adalah kelas X MIA 9 sebagai kelas eksperimen dan X MIA 7 sebagai kelas kontrol. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa instrumen tes kemampuan abstraksi matematis, instrumen non tes berupa lembar observasi, pedoman wawancara, dokumentasi serta peneliti itu sendiri. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pencapaian dan peningkatan kemampuan abstraksi matematis kelas eksperimen lebih baik daripada kelas kontrol. Kesalahan siswa pada saat tes kemampuan abstraksi matematis meliputi kesalahan dalam membuat pemodelan matematika, kesalahan konsep, kesalahan sistematika dan kesalahan perhitungan.

References

Creswell, John W. (2009). Third Edition Research Design Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches. United States Of America: Sage.

Depdiknas. (2006). Standar Isi Mata Pelajaran Matematika Tingkat Sekolah Dasar dan Menengah. Jakarta: Depdiknas.

Djaali. (2012). Psikologi Pendidikan. Jakarta : PT.Bumi Aksara.

Fauzan, A. & Yerizon. (2013). “Pengaruh Pendekatan RME dan Kemandirian Belajar Terhadap Kemamampuan Matematis Siswa”. Jurnal Prosiding Semirata FMIPA Universitas Lampung: 7-14.

http://jurnal.fmipa.unila.ac.id/index.php/semirata/article/viewFile/699/519.%20%2811 (Diakses 10 Oktober 2016).

Fauziah, Anna. (2010). “Peningkatan Kemampuan Pemahaman dan Pemecahan Masalah Matematik Siswa SMP melalui Strategi REACT”. Jurnal Forum Kependidikan, Vol. 30, No. 1. http://forumkependidikan.unsri.ac.id/userfiles/ANA%20FAUZIAH.pdf (Diakses 3 Agustus 2016).

Imswatama, A. dan Muhassanah, N. (2016). “ Analisis Kesalahan Mahasiswa dalam Menyelesaikan Soal Geometri Analitik Bidang Materi Garis dan Lingkaran”. Suska Journal of Mathematics Education. No.1, Vol. 2, 1-12. http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/SJME/article/download/1368/1405 (diakses 21 Maret 2017).

Kemendikbud. (2012). Dokumen Kurikulum 2013.

Marsi, N.N., Candiasa, I.M., & Kirna, I.M. (2014). “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dan Kemampuan Abstraksi Terhadap Prestasi Belajar Matematika

Siswa”. E-journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi Teknologi Pembelajaran, Vol. 4. http://pasca.undiksha.ac.id/e-journal/index.php/jurnal_tp/article/view/1086/834 (Diakses 28 Oktober 2016).

Nurainy, Annisa. (2014). Peningkatan Kemampuan Abstraksi Matematis Siswa SMP dengan menggunakan Pendekatan Concrete Representational Abstract (CRA). Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Serang: Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Nuraeni, Feriani. (2016). Pengaruh Pembelajaran Matematika dengan Strategi REACT (Relating, Experiencing, Appliying, Cooperating, Transfering) Berbantuan Mind Map terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SMP. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Serang: Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Rohayati, Ade. (2008). Alat Peraga Pembelajaran Matematika. Materi Kuliah Media Pembelajaran Matematika Jurusan Pendidikan Matematika Bandung: UPI.

Sarismah. (2013). Penerapan Realistic Mathematic Education (RME) untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Materi Segitiga Kelas VII-H SMP Negeri 7 Malang. FMIPA. Malang: Universitas Negeri Malang.

Soejadi, R. (2007). “Inti Dasar-Dasar Pendidikan Matematika Realistik Indonesia”. Jurnal Pendidikan Matematika UNSRI Palembang, Vol. 1, No. 2. http://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jpm/article/view/807/221 (Diakses 22 Desember 2016).

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Suherman, dkk. (2003). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA UPI.

Suyono dan Hariyanto. (2011). Belajar dan Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Tim Puspendik. (2011). Kemampuan Matematika Siswa SMP Indonesia. http://litbang.kemdikbud.go.id/data/puspendik/HASIL%20RISET/TIMSS/LAPORAN%20TIMSS%202011%20-%20Kemampuan%20Matematika%20Siswa%20SMP%20Indonesia%20berdasarkan%20Benchmark%20TIMSS%202011.pdf (Diakses 28 Oktober 2016).

Downloads

Published

2022-09-23

Issue

Section

Articles

How to Cite

PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN ABSTRAKSI MATEMATIS SISWA. (2022). Abacus: Academic Journal of Mathematics Learning and Education, 3(1), 49-71. https://doi.org/10.59605/abacus.v3i1.303